na INLIS000000000000462 20240910075539 0010-0523000004 ta 240910 j 1 ind 978-602-420-618-5 741.5 741.5 KAY r Kayla Risya Delya, dkk ( Pengarang ) Ratu Update : komik kkpk / Kayla Risya Delya, dkk -Cet.I, Mei 2018 Bandung : Dar ! Mizan, 2018 92 : ilus. ; 21 cm - Dita NUr Amalina ( Penyunting ) Sapto Rini ( Penyunting ) Komik,Bacaan Mau tahu info terbaru di sekolah? Tanya saja ke Aphdeit Lilian Avara. Mau tahu seminggu lagi ada ulangan pelajaran ini atau itu? Tinggal colek Aphdeit. Gadis cantik dan ramah itu selalu punya informasi terkini tentang kegiatan di sekolah. Makanya, Aphdeit dapat julukan si Ratu Update. Dari mana si Ratu Update tahu? Nah, ini jadi rahasia pribadi Aphdeit. Namun, ada yang berubah tiba-tiba. Aphdeit si Ratu Update tidak tahu berita terbaru. Frisa, sahabatnya, jadi heran. Padahal selama ini Frisa selalu mengandalkan informasi dari Aphdeit. Ada apa dengan si Ratu Update, ya? Selain kisah si Ratu Update yang enggak update, masih ada 4 cerita seru lainnya, lho! Yuk, update bacaanmu dengan baca komik ini, ya. 00026/K/2019